Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

#MIMPI3 SAYA DAN MAMAH UMROH BERSAMA DI TAHUN 2017

Audzubillahiminasyaitonirrojim  Bismillahirohamanirohim... Astagfirullahaldzim... Astagfirullahaldzim... Astagfirullahaldzim... Semoga dengan menceritakan kisah hidup saya yang satu ini, tidak menjadikan saya sebagai orang yang riya, kisah ini saya ceritakan semata-mata hanya ingin berbagi kepada semua tentang kisah saya yang insya Allah memberikan inspirasi untuk teman-teman semua. Assalamualaikum sahabat.. Jika ada kisah yang bisa dipetik hikmahnya , maka akan menjadi ladang pahala bagi saya, jika banyak mudarat nya, maka saya denga segenap hati memohon maaf yang sebesar besarnya, akan dapat menjadi pengahapus dosa bagi.. لَبَّيْكَ اللَّهُمَّ لَبَّيْكَ، لَبَّيْكَ لاَ شَرِيْكَ لَكَ لَبَّيْكَ إِنَّ الْحَمْدَ وَالنِّعْمَةَ لَكَ وَالْمُلْكَ لاَ شَرِيْكَ لَكَ "Labbaikallahumma Labbaik Labbaika Laa Syarikalaka Labbaik Innalhamda Wan Ni’mata Laka Wal Mulk Laa Syarikalak." "Aku memenuhi panggilanMu ya Allah aku memenuhi panggilanMu. Aku memenuhi

#MIMPI2 SAYA ADALAH

SAYA SAMPAI SAAT INI BERJUANG DENGAN SEKUAT TENAGA SAYA DAN DENGAN RIDHO ALLAH SWT. SAYA MEYAKINI BAHWA SEPANJANG MASA KEHIDUPAN SAYA DI DUNIA INI ATAS KEHENDAK ILLAHI DIMANA SAYA HARUS MENJADI SEBAIK-BAIKNYA MAKHLUK YANG MAMPU MEMBERIKAN ENERGI POSITIF UNTUK SEMUA ORANG DI DUNIA DAN MEMILIKI DAMPAK YANG BAIK UNTUK MEREKA SEMUA, UNTUK APA? BEKALKU DI AKHIRAT KELAK.

#MIMPI1 SAYA BISA KULIAH SAMPAI S2

Masih inget masa-masa masih jadi mahasiwa baru yang lagi ribet-ribetnya ngurusin dokumen ini itu, bayaran ini itu, tes ini itu, sampe kita sering numpang istirahat di rumah bude, kadang suka nginep, karena besokannya masih harus ada tes lanjutan.  Waktu itu sekitar tahun 2011, saya baru aja lulus SMA, dan sebelum dinyatakan lulus SMA pun saya sudah dinyatakan lulus penerimaan mahasiswa baru di Universitas Gunadarma. Buat saya, ini rejeki dari Allah swt. Ini keajaiban Illahi. Karena jujur, untuk bermimpi bisa kuliah setelah lulus SMA itu kemungkinannya secara finansial sangat kecil sekali. Karena saat itu, perekonomian keluarga lagi sulit-suiltnya. Papah saat itu bekerja di Belitung, uang kirimanya hanya mencukupi untuk kebutuhan hidup sehari-hari. Bahkan, aku , mamah, dan kedua mba ku tidak pernah membeli barang bagus seperti baju , tas, atau barang-barang yang sekiranya tidak begitu penting selain kita butuh hanya untuk makan sehari-hari. Saat aku di umumkan lulus penerimaan

#25 Quarter-Life Crisis

25 Disappointments You Deal With When You're 25 by Paul Hudson Bismillah . Saya meringkas dari apa yang saya alami, Terlepas ada banyak kekurangannya atau banyak banget, saya haturkan mohon maaf yang sebesar besarnya. 1. Thinking that by 25, you’d be working your dream job. Saat Usia saya sudah 23 tahun, saat itulah saya mulai berfikir bahwa , saya sudah lulus hingga gelar S2, maka saya sudah mampu mewujudkan semua impian saya dengan bekerja sesuai dengan cita-cita yang selama ini saya impikan . Saya berfikir bahwa saya akan dengan sangat mudah mewujudkan semua impian saya mulai dari usia 23 tahun.  Nyatanya, 2 tahun menuju 25 adalah waktu yang sangat singkat untuk saya lalui dari titik nol hingga mencapai titik puncak yang selama ini saya impi-impikan. Saya tidak tahu pasti, saya begitu amat menyukai pekerjaan saya ini atau bahkan saya merasakan jenuh hingga saya tidak tahu lagi harus berbuat apa. Tapi, ini yang saya alami, kadang saya bosa, kadang saya merasa tidak

Muridku yang sedang ''Ngambek''

Ada beberapa perasaan bersalah dari saya sebagai guru bagi murid saya sendiri. Bagaimana saya selalu memiliki ekspektasi yang amat tinggi terhadap murid yang saya ajarkan. Saya tidak memaksakan nilai yang besar setiap ujian sekolah , saya juga tidak mengharuskan dia menjadi pintar segala macam pelajaran. Tapi saya selalu menekankan pada mereka , untuk pertemuan yang singkat disetiap minggunya setidaknya dimanfaatkan dengan sangat baik. Karena buat saya, mereka adalah tanggungjawab terbesar saya saat itu. Saya harus membimbing dia dari yang banyak lupa jadi berkurang lupa nya, karena apabila saya bilang tidak tahu apa apa, itu tidak mungkin, karena sejatinya , mereka sudah mendapatkan materi di sekolah oleh guru-guru mereka sebelumnya. Untuk itu tugas saya saat mengajar mereka dirumah adalah membimbing semaksimal saya, membantu memcahkan setiap masalah yang mereka hadapi disekolah, membantu mengingat - ingat lagi materi yang sudah agak agak lupa, walau hanya dalam hitungan jam atau har